Sinopsis Singkat:
Seorang pelajar yang peduli akan keadaan Indonesia. Seorang anak yang awalnya berbangga diri menjadi bagian dari keturunan nusantara, namun ia sadar waktu telah dimakan oleh zaman hingga kini segalanya telah berubah. Ia percaya bahwa 17 tahun lagi Indonesia akan menjadi lebih baik di tangan generasinya dengan semangat kerja sama
Sinopsis Lengkap:
Seorang pelajar yang peduli akan keadaan Indonesia. Seorang anak yang awalnya berbangga diri menjadi bagian dari keturunan nusantara, namun ia sadar waktu telah dimakan oleh zaman hingga kini segalanya telah berubah. Ia percaya bahwa 17 tahun lagi Indonesia akan menjadi lebih baik di tangan generasinya dengan semangat kerja sama