Sinopsis Singkat:
Sarinah seorang stunt women mencoba untuk mengakhiri hidupnya diatas rumah susun tempat ia tinggal, disisi lain bangunan terdapat juga dirman mantan penyanyi dangdut sukses yang tak lagi memiliki penggemar ingin melakukan hal yang sama. Ternyata nyanyian terakhir Dirman membuat sarinah mengubah keputusannya dan menyelamatkan nyawa Dirman.